Sabtu, 27-07-2024
  • SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI SMP NEGERI 35 JAKARTA  |  SMPN 35 MENJADI SEKOLAH YANG UNGGUL, BERPRESTASI , DALAM ILMU BERDASARKAN IMAN DAN TAQWA.

GAMBANG KROMONG: Juara 2 Tingkat DKI

: Tim Gambang Kromong 35

Gambang kromong adalah salah satu kesenian musik yang berasal dari Betawi dengan pengaruh budya China yang kental. Didalamnya terdapat beberapa alat musik tradisional China seperti sukong, tehyan, dan kongahyan. Sebutan gambang kromong diambil dari nama dua buah alat perkusi, yaitu gambang dan kromong.  Pada perkembangan awalnya gambang kromong dimainkan untuk mengiringi pertunjukan lenong serta tari cokek. Namun, gambang kromong juga bisa membawakan berbagai lagu vokal serta instrumen, tanpa pengiring lenong dan tari cokek. Kesenian musik ini sudah ada sejak 1930-an dan masih terus berkembang hingga saat ini.

 

Prestasi Lainnya

BAHASA INDONESIA: Lomba mencipta iklan

BAHASA INDONESIA: Lomba mencipta iklan

Oleh : Klara Sciffi Sutjipto
BAHASA INDONESIA: Lomba menulis artikel

BAHASA INDONESIA: Lomba menulis artikel

Oleh : Mery Nooel Ruth Purba

Info Sekolah

SMP NEGERI 35 JAKARTA

NSPN : 20107182
Jl. Kayu Manis Gg. K.H Raiman No. 71B , RT. 6 RW 3, Condet Balekambang, Kramat Jati, Jakarta Timur 13530
TELEPON (021) 8004945
EMAIL info.smpn35@gmail.com

Agenda